Waaah, ngga kerasa udah weekend lagi ya Sophienistas! Sambil santai dan menikmati waktu luang kamu, Bella mau berbagi tips nih dari tim Fashion Coaching Sophie Paris, Ayu Sukma. Tips ini adalah hasil diskusi di Facebook Official Sophie Paris Indonesia yang coba bella rangkum agar mudah dibaca. Sooo~ pengen tau lebih banyak kan? langsung aja deh.
Memilih warna baju sesuai warna kulit memang gampang-gampang susah ya girls & guys. Apalagi kalo kulit kamu termasuk kulit yang tidak terlalu terang, biasa, kulit orang Indonesia emang rada 'tan' gitu, hihihi. Berikut beberapa tips dan patokan aman buat kamu yang memiliki warna kulit ala Indonesia :D
1. Kulit Gelap
2. Kulit Sawo Matang
3. Kulit Kuning Langsat
4. Kulit Terang
English Version
Choosing Suitable Color for Your Skin
Wow, it's weekend again, sophienistas! While you're enjoying your holiday and spare-time, Bella wants to share some tips from Sophie Paris' Fashion Coach : Ayu Sukma. These tips are taken from discussion on Sophie' Official Facebook last wednesday which summarized by Bella. Sooo~ check this out!
Choosing suitable clothes color may be difficult, especially if you have a 'not-too-bright' skin like common Indonesian skin color which has 'tan' skin. Here are some tips of choosing suitable color for you :
1. Dark Skin
2. 'Sawo Matang' Skin (Javanese skin)
3. 'Kuning Langsat' Skin (Yellowish skin)
4. Bright Skin
Memilih warna baju sesuai warna kulit memang gampang-gampang susah ya girls & guys. Apalagi kalo kulit kamu termasuk kulit yang tidak terlalu terang, biasa, kulit orang Indonesia emang rada 'tan' gitu, hihihi. Berikut beberapa tips dan patokan aman buat kamu yang memiliki warna kulit ala Indonesia :D
1. Kulit Gelap
Bagi kamu yang memiliki warna kulit yang gelap, jangan bingung apalagi minder untuk bergaya melalui pakaian. Warna kulit gelap adalah warna kulit yang eksotis jadi jangan malu. Agar tetap tampil cantik, pilihlah pakaian dengan warna tanah yang lembut dan motif yang tidak terlalu mencolok. Hindari memakai pakaian yang warnanya terlalu mencolok dan kontras dengan kulit karena akan dengan mudah menarik perhatian. Gampang kan... Mungkin karena itu ya batik mempunyai warna yang membumi banget, hihihi. Indonesia banget gitu loh. :)
2. Kulit Sawo Matang
Nah, ini adalah warna kulit umum orang Indonesia. Kecoklat-coklatan gitu namun tetap eksotis, hehehe. Ngga usah minder ya girls & guys, kamu bisa memakai warna pakaian yang berwarna tosca (paduan hijau & biru), merah maroon, ungu cerah, kuning mustard, coklat kopi, oranye kalem, burgundy, beige, navy bahkan warna pink! Hohoho~ yang penting kamu pede aja pakenya. Mau tabrak warna? Ngga masalah, malahan akan membuat tampilan kamu terkesan mewah, contoh kombinasi warna yg bisa kamu pakai adalah merah dan biru. Jangan tutupin keindahan kulit sawo matang kamu. Namun, agar tidak terlihat kusam, sebaiknya kamu hindari warna olive, merah, dan coklat gelap.
3. Kulit Kuning Langsat
Kulit kuning langsat adalah kulit yang sangat mudah dipadukan dengan warna dasar seperti : merah, hijau dan biru. Kulit kuning langsat juga lebih cantik dipadukan dengan warna-warna tropis seperti jingga dan kuning. Kesannya mirip sama warna-warna tropical cocktail ya, hihihi, namun memang itulah warna yang cocok dan aman bagi kulit kuning langsat.
4. Kulit Terang
Gimana, sudah cocokkah kamu dengan warna pakaian kamu sehari-hari? Semoga dengan tips ini bisa membantu kamu dalam memilih pakaian yang tepat sehingga dapat memaksimalkan kecantikan kamu. Sophie Paris, Be A Better You :)
Ini warna kulit yang paling gampang pake baju warna apa aja. Asik banget pokoknya kalo mau main warna dengan si kulit terang. Namun bila kamu masih malu-malu bermain dengan warna-warna cerah, gunakan warna-warna yang kontras dengan warna kulit kamu seperti hitam atau coklat tua. Juga, kamu yang mempunyai warna kulit terang akan lebih terlihat menggoda dengan warna lembut seperti warna-warna pastel yang pastinya juga membuat kamu merasa rileks.
English Version
Choosing Suitable Color for Your Skin
Wow, it's weekend again, sophienistas! While you're enjoying your holiday and spare-time, Bella wants to share some tips from Sophie Paris' Fashion Coach : Ayu Sukma. These tips are taken from discussion on Sophie' Official Facebook last wednesday which summarized by Bella. Sooo~ check this out!
Choosing suitable clothes color may be difficult, especially if you have a 'not-too-bright' skin like common Indonesian skin color which has 'tan' skin. Here are some tips of choosing suitable color for you :
1. Dark Skin
For those who have darker skin color, don't be confused and ashamed because of lack stylish attire. Your skin color is exotic so don't be shy. In order to stay beautiful, choose soft earth-tone color and simple pattern. Avoid wearing colors which have too much contrast with your skin. Maybe batik's colors are suitable for you and it's soooo Indonesia, LOL. :D
2. 'Sawo Matang' Skin (Javanese skin)
Well, this is the skin color of the people in Indonesia. Brownie but still exotic, hehehe. No need to be shy, you can wear any clothes with color of tosca (green & blue alloys), maroon red, bright purple, yellow mustard, coffee brown, muted orange, burgundy, beige, navy and even pink! Hohoho ~ just be confident. Want to combine the color? No problem because combining color will make you seem luxurious, examples of color combinations that you can use are red and blue. Don't hide beauty of your brown skin. However, you should avoid the color olive, red, and dark brown.
3. 'Kuning Langsat' Skin (Yellowish skin)
The Kuning Langsat skin or yellowish skin is the easiest skin to combine to any primary colors such as : red, green or blue. It also will be look more pretty if combined with tropical colors like orange and yellow.
4. Bright Skin
It is the easiest type to dressed with any of color and will be always fun if you wanna play colors with the bright skin. But if you still ashamed of wearing any bright colors of clothes, you can wear any colors that have contrast with your skin, example : black or dark brown. Also, wearing any pastel colors will make your look tasty and feel relaxed.
aku memiliki warna kulit putih dan cenderung pucat. banyak orang bilang aku seperti mayat hidup. aku bingung dengan warna pakaIAN yg mana yang cocok dikulit aku? pakai warna yg gelap macam hitam atau cokelat aku dibilang mayat,begitu pula dengan warna cerah. sampai saat ini aku masih sangsi dengan warna. tapi dg adanya tips disini aku mulai bisa memilih warna yg cocok dengan paduan make up yg gelap agar wajahku terlihat lebih hidup.
ReplyDeleteHalo sis... (kayaknya cewek nih yaa)
DeleteBella seneng banget tips ini bisa berguna.... Maaf ya bales komennya lama soalnya ngga ada notif.. hihihi...
Semoga makin pinter padu padan warna biar makin cantik yaa~